Thursday, 14 April 2016

Mengenal jenis lantai kayu

untuk membeli parquet ketahui dulu kelemahan dan kelebihan tiap2 jenisnya,sehingga anda tidak akan merasa kecewa dikemudian hari
lantai kayu jati







1.  PARQUET SOLID 
Parquet solid adalah jenis lantai kayu yang terbuat dari full kayu asli,yang banyak beredar di indonesia yaitu dari jenis kayu jati,merbau,bengkirai,sonokeling,dll.syarat utama dari parquet solid adalah kayu harus golongan kayu keras,karena diperlukan kestabilan terhadap kelembaban & tahan terhadap rayap, karena pada dasarnya parquet akan menempel pada permukaan lantai yang otomatis tidak bisa dihindari dari kelembaban dan serangan rayap.ukuran rata rata yang diproduksi untuk parquet solid adalah dari mulai lebar 3cm sampai 15cm.dan panjang dari 20cm sampai 180cm.biasanya ukuran parquet solid semakin besar,semakin mahal harganya,karena dalam memproduksi parquet solid dari 1m kubik log kayu apabila diproduksi untuk ukuran yang kecil akan didapat hasil produksi yang banyak,berbeda dengan yang ukuran besar hasil produksi lebih sedikit.
Kelebihan Parquet solid
  • Umur pakai sangat lama bahkan bisa ratusan tahun untuk jenis kayu tertentu seperti kayu jati,merbau,ulin,sonokeling,dll.
  • Bisa di Revinish sampai berpuluh-puluh kali yang artinya apabila lantai kayu anda terlihat kusam anda tinggal panggil tekhnisi untuk merevinish,sehingga tampilan parquet seperti baru kembali.rata2 waktu untuk revinish ulang 8 – 15tahun.
  • Lebih aman dari kelembaban ,tumpahan air atau zat kimia lainnya,dikarnakan permukaan parquet yang telah difinishing akan kedap,dan tiap-tiap sambumgan akan terlapisi oleh bahan polyurethane,sehingga apabila ada tumpahan air tidak akan masuk ke lapisan kayu parquet.
  • tampilan lebih mewah dan natural
Kekurangan Parquet solid
  •  Proses Instalasi lama,untuk pemasangan 10-100m diperlukan waktu -+ 8hari kerja,sedangkan untuk pemasangan 100 sampai 1000m2 diperlukan waktu hampir satu bulan,dan instalasi harus dikerjakan oleh instalerr berpengalaman.
  • tidak bisa didapat motip urat kayu yang sama persis,dikarenakan motif yang dihasilkan didapat dari hasil seleksi alam,meskipun dari satu log kayu yang sama.
————————————————————————————————————————————————-
parquet laminated










PARQUET LAMINATED
Parquet Laminated adalah jenis lantai kayu yang terbuat dari HDF atau MDF (middle density fiber) dengan cara dilaminasi dengan tekhnologi canggih sehingga didapat hasil printing yang menerupai motif kayu.untuk saat ini produk laminated parquet banyak di impor dari,Jerman,Malaysia,cina,dan India.Dengan harga yang relatif lebih murah jenis parquet laminated saat ini laris manis dipasar indonesia,sehingga pihak produsen berlomba-lomba memproduksi dengan harga yang  sangat murah,namun anda jangan terkecoh dengan harga yang murah,lihatlah dari segi kualitasnya,parquet laminated yang baik biasanya sudah ada label ISO 9001 dan tingkat kekerasan minimal AC3.
Kelebihan Parquet Laminated
  • Proses Instalasi cepat,untuk volume 10 sampai 100 m2 bisa dikerjakan dibawah 2hari kerja.
  • motif kayu dan warna rata karena didapat dari hasil printing.
  • bisa dikerjakan oleh tukang biasa.
  • lapisan permukaan yang keras & tahan gores.
Kekurangan Parquet Laminated
  • umur pakai berkisar 5 sampai 15tahun,apabila ada beberapa bagian yang rusak harus di ganti (tidak bisa direvinish)
  • Stabilitas terhadap kelembaban kurang,apalagi type yang dibawah AC3,disarankan untuk jenis laminated tidak dipasang di area Basemant,dekat kamar mandi,atau area yang kelembabannya tinggi.
——————————————————————————————————————————————–
PARQUET ENGGINERING
Parquet Enginering
Parquet engginerr adalah sejenis lantai kayu berbahan dasar multiplek yang dirancang khusus dengan menggunakan TNG,dan bagian atas dilapisi kayu berkelas seperti jati,merbau,oak,beech,dll.tebal lapisan atas bervariasi dari 0,2mm sampai 5mm.Tampilan jenis kayu ini sangat menawan karena diolah dengan sistem pabrikasi,dan motif kayu dikelompokan berdasarkan kelompok tertentu,sehingga didapat keseragaman urat kayu.untuk  atas yang tebal diatas 3mm bisa direvinish -+ 2 sampai 3kali,rata2 coating 

0 komentar:

Post a Comment